Cara Membuat Artikel Terkait dengan Scroll di Bawah Post

Kali ini bang mimin mau update widget Blog Artikel Terkait dengan Scroll di Bawah Post,sebenarnya saya sebelumnya sudah pernah update Cara Membuat Artikel Terkait dengan Gambar RSS FEED,sebenarnya widget ini sama tetapi kali ini bang mimin akan tambah scroll dan update karena dari post sebelumnya karena sudah tidak bisa di gunakan lagi. Widget ini bentuknya sama,Artikel terkaitnya per label,ada gamabr RSS Feed,letaknya di bawah post. Ok langsung aja karena saya sedang balapan agar blog saya mempunyai artikel 100 dalam 1 minggu.

Ikuti step by step dari saya,jika tidak maka widget ini tidak akan muncul di blog anda.

1. Log-in ke Acount Blog anda.
2. Pegi ke Template dan Edit HTML
3. Untuk berjaga-jaga terlebih dahulu anda backup template terlebih dahulu.
4. Cari kode </head> di kode html template anda,gunakan F3 atau CTRL+F untuk mempermudah pencarian.
5. Jika sudah ketemu taruh kode berikut tepat diatas atau sebelum kode </head>

<style> #related-posts { float : left;height:200px;overflow:auto; width : 540px; margin-top:20px; margin-left : 5px; margin-bottom:20px; font : 11px Verdana; margin-bottom:10px; } #related-posts .widget { list-style-type : none; margin : 5px 0 5px 0; padding : 0; } #related-posts .widget h2, #related-posts h2 { font-size : 20px; font-weight : normal; margin : 5px 7px 0; padding : 0 0 5px; } #related-posts a { text-decoration : none; } #related-posts a:hover { text-decoration : none; } #related-posts ul { border : medium none; margin : 10px; padding : 0; } #related-posts ul li { display : block; background : url(&quot;https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhhGNLHqO1ejFqUI3FRiX4yFjcZUP3j8e9J3kTGsyyuoDjq_sirFFSz3t2gMB-IjmMdwnaTkzVxw69sqgj0i_xeH5QISuumV5D9eMh68S4GHOCxeOqmmGIN_cOQw7ryvmBQA8vJQsNIkq4/&quot;) no-repeat 0 0; margin : 0; padding-top : 0; padding-right : 0; padding-bottom : 1px; padding-left : 21px; margin-bottom : 5px; line-height : 2em; border-bottom:1px dotted #cccccc; } </style><script src='http://problogizjs.googlecode.com/files/Related-posts.js' type='text/javascript'/>

 6. Jika sudah cari kode <data:post.body/> sama sepeti cara di atas gunakan tombol F3 atau CTRL+F untuk mempermudah pencarian.
7. Jika ketemu,mungkin di blog anda terdapat lebih dari satu <data:post.body/> , taruh kode berikut di kode yang ke dua,ingat yang KE DUA.

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> <div id='related-posts'> <font face='Arial' size='3'><b>Artikel Terkait : </b></font><font color='#151515'><b:loop values='data:post.labels' var='label'><data:label.name/><b:if cond='data:label.isLast != &quot;true&quot;'>,</b:if><b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> <script expr:src='&quot;/feeds/posts/default/-/&quot; + data:label.name + &quot;?alt=json-in-script&amp;callback=related_results_labels&amp;max-results=10&quot;' type='text/javascript'/></b:if></b:loop> </font> <script type='text/javascript'> removeRelatedDuplicates(); printRelatedLabels(); </script> </div></b:if> 

8. Save Template anda,dan coba anda lihat di blog anda apakah sudah muncul widget Artikel Terkait dengan Scroll di Bawah Post nya.

Sekian post kali ini,semoga bermanfaat untuk Blogger Indonesia!

UNTUK PARA COPASER BOLEH COPAS ARTIKEL INI TETAPI SERTAKAN LINK SUMBER ARTIKELYA


Tag : Widget Blog,RSS Feed,Related,Related Widget,Widget Related,Related Post Widget,Widget Artikel Terkait,Widget Artikel Terkati di bawah postingan blog,Cara membuat

Subscribe to receive free email updates:

8 Responses to "Cara Membuat Artikel Terkait dengan Scroll di Bawah Post"

  1. pake kok gan liat aja punya saya,,, mungkin postnya kurang :D

    ReplyDelete
  2. Saya coba dulu gan, semoga berhasil..
    kunjungi balik ya semestakom.blogspot.com

    ReplyDelete
  3. cara biar warna post yang sudah dikunjungi berwarna gelap kaya punya agan gimana ?

    ReplyDelete
  4. mantaaaap gan....salut atas informasi tentang related post nya langsung ok tanpa error....izin baca2 yang lain dimari....

    ReplyDelete