Membuat Daftar Isi Super Ringan

Membuat Daftar Isi Super Ringan - Daftar isi merupakan suatu tempat dimana pengunjung dapat melihat isi semua postingan kita dengan mudah. Daftar isi juga merupakan syarat di Terima Google AdSense. Dalam membuat daftar isi,jangan hanya di lihat dalam style nya saja,tapi kecepatan loadnya agar pengunjung lebih cepat melihat daftar isi kita. Bila daftar isinya banyak,pengunjung menunggu lama dan akan tidak sabar dan pergi dari blog kita. Makanya Goul Tips-Trick akan Share nih Membuat Daftar Isi Super Ringan.

1. Buka Acount Blog kamu ke Blogger.com
2. Pilih Blog kamu (karena kemungkinan 1 acount blogger mempunyai blog yang banyak).
3. Pergi Ke Pages > New Pages > Dan Pilih Blank
4. Pada Creator Pages Pilih HTML lihar di Gambar.
5. Masukan Kode Di Bawah ini.


<div style="height: 300px; overflow: auto; text-align: left; width: 530px;">
<script src="https://kenthir.googlecode.com/files/daftar%20isi2.js">
</script>
<script src="http://gtips-trick.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script></div>

6. Ganti Alamat Link yang berwarna merah dengan Link anda.
7. Save Page anda.

Subscribe to receive free email updates:

3 Responses to "Membuat Daftar Isi Super Ringan"